Penting untuk Diketahui! Jam Pengalihan Arus di Plengkung Gading
Sepeda motor dari arah utara keluar dari Plengkung Nirbaya pada Senin (10/3). Foto: Humas Pemda DIY Sistem satu arah mulai diterapkan di area Plengkung Nirbaya atau Plengkung Gading pada Senin (10/3). Rencananya, sistem satu arah akan berjalan hingga satu bulan ke depan. Kendaraan dari selatan dilarang melintasi Plengkung Gading pada pukul 07.00 WIB – 09.00 … Baca Selengkapnya