Mosasaurus, Penguasa Perairan Sungai dan Lautan
loading… Mosasaurus. FOTO/ DAILY LONDON – Mosasaurus adalah predator teratas di lautan pada zaman dinosaurus, tetapi penelitian baru mengungkapkan bahwa dinosaurus pun tidak aman dari mereka di sungai. Para peneliti dari Swedia, AS, dan Belanda menganalisis isotop dalam beberapa gigi mosasaurus dari tempat-temapt di North Dakota. Mereka mengkonfirmasi bahwa monster laut purba ini juga bisa … Baca Selengkapnya