Video Menunjukkan Polisi Pakistan Membubarkan Protes di Karachi, Tidak Memukuli Mahasiswa Jamia Hafsa
Setelah mahasiswa dari seminari Jamia Hafsa di ibu kota Pakistan, Islamabad, mengadakan demonstrasi menuntut pembebasan kepala sekolah mereka yang ditangkap, sebuah video lama ditonton ratusan ribu kali dalam pos palsu yang mengklaim bahwa itu menunjukkan polisi memperlakukan kasar para demonstran perempuan. Video tersebut sebenarnya beredar dalam pos dan laporan tentang “kebrutalan” polisi yang digunakan untuk … Baca Selengkapnya