Diangkat Menjadi Wakil Gubernur Lemhanas, Laksamana Muda TNI Edwin akan Melakukan Hal Ini

Diangkat Menjadi Wakil Gubernur Lemhanas, Laksamana Muda TNI Edwin akan Melakukan Hal Ini

Jakarta, VIVA – Laksamana Muda (Laksda) TNI, Edwin Rajo Mangkuto dilantik sebagai Wakil Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI) di Kantor Lemhannas, Jakarta Pusat pada Rabu, 19 Maret 2025. Edwin ditunjuk sebagai Wakil Gubernur Lemhanas RI berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/333/III/2025, tanggal 14 Maret 2025. Tentunya, Edwin akan menggunakan pengalamannya untuk memajukan … Baca Selengkapnya