Masa Depan Sosial dan Lingkungan Ditenun oleh Keberanian Generasi Muda
Kamis, 15 Januari 2026 – 15:15 WIB Pekanbaru, VIVA – Kapolda Riau, Irjen Pol. Herry Heryawan, menegaskan bahwa masa depan lingkungan, kualitas hidup sosial, dan keberlanjutan Provinsi Riau sangat bergantung pada keberanian generasi muda untuk peduli dan bertanggung jawab. Hal itu disampaikannya saat berorasi dalam kegiatan Youth Green Policing Eco Academy (YGPEA) 2026 di GOR … Baca Selengkapnya