Tomorrowland Gelar Festival Perdananya di Asia, Bertempat di Thailand

Tomorrowland Gelar Festival Perdananya di Asia, Bertempat di Thailand

Tomorrowland, festival musik dansa elektronik (EDM) Eropa yang amat populer, akan menggelar edisi Asia perdananya yang sepenuhnya di Thailand pada Desember mendatang. Thailand dipilih karena “pengaruhnya yang semakin besar di panggung global musik, inovasi, dan pariwisata yang berbasis pengalaman,” ungkap Tomorrowland pada Selasa. Didirikan 20 tahun silam oleh dua bersaudara asal Belgia, Manu dan Michiel … Baca Selengkapnya