Universal Mengganti Shrek dan Minions untuk Rencana 2026-nya

Tidak lama lagi DreamWorks mengungkapkan bahwa franchise Shrek akan kembali dengan film baru. Bagi yang excited untuk bersantai dengan Shrek, Fiona, dan Donkey, kalian harus menunggu sedikit lebih lama. Pada hari Jumat, Universal mengumumkan bahwa Shrek 5 ditunda dari slot aslinya pada 1 Juli 2026 menjadi 23 Desember tahun yang sama. Minions 3 sekarang memiliki … Baca Selengkapnya