Waspada, BMKG Prakirakan Potensi Hujan Lebat Melanda Jakarta dan Sekitarnya Hari Ini

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA — Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk Jakarta dan Kepulauan Seribu pada hari Kamis (15/1/2026).

Cuaca dipagi hari diperkirakan cerah, tapi potensi hujan lebat bisa terjadi dari siang sampai malam secara merata.

Menurut laman bmkg.go.id, pagi di Jakarta berpotensi cerah berawan.

Diperkirakan dari siang hari ada potensi untuk hujan.

Begitu juga kondisi cuaca di Kepulauan Seribu diprediksi akan hujan.

Suhu di Jakarta hari ini, menurut pantauan BMKG, berkisar antara 24 sampai 28 derajat Celcius.

Tetap harus lindungi kulit kamu dengan memakai sunscreen.

Dengan kelembaban rata-rata antara 73 hingga 88 persen.

Berikut prakiraan kondisi cuaca dari BMKG untuk Jakarta dan Kepulauan Seribu, Kamis (15/1/2026):

Baca juga: Hujan Deras di Jakarta, 63 RT hingga 23 Ruas Jalan Masih Tergenang Air

Kepulauan Seribu

– Kepulauan Seribu Selatan: hujan ringan

– Kepulauan Seribu Utara: hujan ringan

Dengan suhu sekitar 26 – 27 derajat celcius.

Jakarta Pusat

– Tanah Abang: hujan sedang

– Gambir: hujan sedang

– Sawah Besar: hujan sedang

MEMBACA  Petunjuk dan Jawaban NYT Connections Edisi Olahraga 2 September: Cara Menyelesaikan Connections #344

Tinggalkan komentar