Kamis, 25 Juli 2024 – 04:46 WIB
VIVA – Seorang pria mirip Cristiano Ronaldo bernama Gokmen Akdogan sukses menyita perhatian jemaah haji di Tanah Suci Mekah dan menyita perhatian pembaca hingga menjadi terpopuler di kanal VIVA Bola.
Baca Juga :
Sebelum China, Anies Baswedan Ternyata Sudah Punya Gagasan Menyatukan Palestina Lawan Israel
Selain itu, aksi penolakan terhadap atlet Israel di Olimpiade Paris 2024 juga banyak menarik minat pembaca hingga bertengger di terpopuler kanal VIVA Sport.
Untuk informasi selengkapnya, berikut sederet artikel populer di kanal Bola dan Sport VIVA.co.id sepanjang Rabu, 24 Juli 2024.
Baca Juga :
Atlet Terseksi di Dunia Bakal Panaskan Olimpiade 2024
1. Bikin Heboh, ‘Cristiano Ronaldo’ Naik Haji
Sosok mirip Cristiano Ronaldo
Baca Juga :
Hasil Olimpiade 2024: Argentina Ditahan Imbang Maroko, Uzbekistan Kasih Perlawanan ke Spanyol
Mega bintang Al Nassr, Cristiano Ronaldo membuat heboh di TikTok. Terlihat, Ronaldo sudah naik haji. Terlihat dalam video, Ronaldo berada di sekitar Masjidil Haram, Mekkah. Dia pun membagikan momen-momen saat beribadah di Tanah Suci. Ternyata, itu bukan Ronaldo yang sebenarnya. Itu hanyalah pria mirip Ronaldo bernama Gokmen Akdogan. Lanjutkan membaca
Aksi boikot Israel jelang Olimpiade 2024
Presiden Komite Olimpiade Internasional (IOC) Thomas Bach menegaskan tidak menyangkutpautkan Olimpiade Paris 2024 dengan urusan politik. Lanjutkan membaca
Bali United vs Madura United di Piala Presiden 2024
Bali United menelan kekalahan saat berhadapan dengan Madura United dalam pertandingan kedua Grup B Piala Presiden 2024. Bermain di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar pada Rabu sore WIB 24 Juli 2024, tim berjuluk Serdadu Tridatu takluk 2-3. Lanjutkan membaca
4. Piala Presiden 2024: Pelatih PSM Makassar Bicara Kekuatan Borneo FC
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares (foto: Dede Idrus)
PSM Makassar berhadapan dengan Borneo FC dalam laga terakhir Grup A Piala Presiden 2024. Pertandingan kedua tim digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis 25 Juli 2024. Lanjutkan membaca
Judoka Maryam March Maharani
Atlet judo Indonesia, Maryam March Maharani, dipilih sebagai pembawa bendera Merah Putih pada upacara pembukaan Olimpiade Paris 2024 yang akan diselenggarakan di tepi Sungai Seine pada 26 Juli 2024. Lanjutkan membaca
Halaman Selanjutnya
2. Ramai-Ramai Boikot Atlet Israel di Olimpiade 2024, Begini Respon Presiden IOC
\”