loading…
UEFA Europa League 2025/26 Matchday 7: Jadwal Lengkap & Live Streaming di VISION+
JAKARTA – Suasana Eropa kembali menghangat. UEFA Europa League 2025/26 sudah masuk ke Matchday 7, fase penting dimana setiap poin bisa jadi penentu. Beberapa pertandingan besar akan berlangsung pada Jumat dini hari WIB, dan semua bisa kamu tonton secara live streaming di VISION+. Klik disini untuk nonton streaming semua pertandingannya.
Perhatian utama ada pada duel Fenerbahce melawan Aston Villa. Pertandingan ini diprediksi akan sengit, karena kedua tim sama-sama butuh poin untuk menjaga harapan di kompetisi Eropa.
Tak kalah seru, AS Roma akan berjumpa dengan Stuttgart. Roma dikenal punya mental tempur yang kuat di Eropa, sedangkan Stuttgart membawa permainan yang agresif.
Matchday 7 juga menghadirkan laga-laga menarik lainnya. Braga akan diuji oleh Nottingham Forest, sementara Celta Vigo akan menjamu Lille dalam pertandingan yang diperkirakan penuh strategi. Di laga lain, PAOK akan menantang Real Betis, dan Bologna menghadapi Celtic.
Jangan lewatkan keseruannya, dukung tim favorit kalian! Ini dia jadwal UEFA Europa League 2025/26 Matchday 7 yang bisa ditonton di VISION+: