sedang memuat…
Kamerun lawan Maroko di Piala Afrika 2025: Waktu, Jam Tayang, sama Link Live Streaming di VISION+
JAKARTA – Pertandingan Kamerun vs Maroko akan berlangsung di babak perempat final TotalEnergies Africa Cup of Nations (AFCON) Maroko 2025. Pertandingannya bisa ditonton lewat live streaming di channel beIN Sports 2 melalui VISION+. Link untuk menonton bisa di klik disini.
Duel Kamerun vs Maroko adalah salah satu pertandingan yang paling ditunggu di Piala Afrika 2025, karena mempertemukan tim yang berpengalaman melawan tuan rumah yang sedang dalam performa bagus. Kamerun berhasil lolos ke babak selanjutnya setelah tampil konsisten di fase grup tanpa pernah kalah, bahkan mengalahkan Afrika Selatan dengan skor 2-1.
Di sisi lain, Maroko menunjukkan performa yang sangat konsisten sejauh ini di Piala Afrika 2025. Salah satu pemain bintangnya adalah Brahim Diaz. Peran Diaz tidak hanya soal mencetak gol, tapi juga dalam membuka ruang serangan, mengatur tempo permainan, dan menjadi pemantik serangan bagi Maroko.
Jadwal Kamerun vs Maroko di Piala Afrika 2025
Hari/Tanggal: Sabtu, 10 Januari 2025